Tags
Sebenarnya judulnya tidak cocok dengan yang akan saya tulis, tapi berhubung tulisan sebelumnya yang berisi tips backpacking ke luar negeri sudah diberi angka 1, ya sudahlah saya tetap memakai judul di atas. Tulisan ini tentang sedikit tips untuk meminimalkan biaya saat backpacking ke luar negeri. Continue reading